Autentikasi Aplikasi ASP.NET MVC dengan Azure Active Directory

Pada tutorial ini akan dibahas bagaimana cara autentikasi dengan melakukan sign-in dari ASP.NET MVC menggunakan Azure AD (Active Directory). Beberapa tahapan yang akan kita lakukan adalah sebagai berikut:

  • Membuat akun pada Azure Active Directory
  • Membuat aplikasi ASP.NET MVC baru yang menggunakan Azure AD untuk autentikasi

Membuat Azure Active Directory

Langkah pertama yang harus dilakukan adalah membuat akun di Azure Active Directory.

image

Setelah anda berhasil membuat Azure Active Directory, tambahkan user yang akan digunakan untuk login kedalam aplikasi ASP.NET anda.

image

Tambahkan user baru kedalam Active Directory. Pada contoh dibawah ini akan ditambahkan user baru yaitu jovan@cloudemia.onmicrosoft.com

image

Tambahkan role dari user yang baru saja anda buat sebagai Global Administrator.

image

Kemudian anda dapat menggenerate password untuk user tersebut.

image

Anda dapat login sebagai user jovan dan mengganti password dengan login terlebih dahulu pada halaman berikut https://account.activedirectory.windowsazure.com/.

Membuat Aplikasi ASP.NET MVC

Buat project ASP.NET MVC, kemudian pilih tombol Change Authentication, kemudian pilih Organizational Account

image

image

Tambahkan domain Azure Active Directory anda pada isian Domain, dan pilih Access Level: Single Sogn On, Read derectory data.

image

Jika muncul halaman sign-in, anda dapat memasukan user Azure Active Directory anda.

image

Anda dapat mempublish aplikasi ASP.NET MVC yang anda buat ke Microsoft Azure Website.

image

image

image

Anda diharuskan melakukan login ke Azure AD terlebih dahulu sebelum dapat mengakses aplikasi web.

image

image

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s