Training Penetration Testing

Pada tanggal 21 – 25 Juli 2025 telah dilaksanakan training dengan judul Penetration Testing. Training ini diikuti peserta dari PT EPSON Batam. Pelatihan dilaksanakan di Riss Hotel Malioboro, Yogyakarta.

Pada pelatihan ini peserta akan mempelajari kerangka kerja pengujian penetrasi aplikasi web, backend (RESTful API), network, dan  infrastructure.  Pada pelatihan ini akan diperkenalkan berbagai tools yang dapat digunakan untuk pengujian penetration test terhadap network dan aplikasi web menggunakan tools seperti Kali Linux, Burp Suite, OWASP ZAP, dan Metasploit.